Dapatkan Kekebalan Tubuh, Siswa MIM Kauman Ikuti Bias MR dan HPV

Wiradesa, MIM Kauman terjadwal melaksanakan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) Selasa pagi (22/8). BIAS merupakan bulan dimana semua kegiatan imunisasi dilaksanakan di seluruh Indonesia oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Dalam Negeri, Menteri Agama dan Menteri Kesehatan. Imunisasi atau Pemberian vaksin ini supaya mendapatkan kekebalan atau perlindungan dari penyakit infeksi serta mencegah penyakit Campak dalam …

Semarak Lomba dan Karnaval Siswa MIM Kauman Ramaikan Peringatan HUT Kemerdekaan ke 78 RI

Jumat, 18 Agustus 2023 MIM Kauman menggelar acara yang tidak lepas dari semarak HUT Kemerdekaan ke 78 RI, yaitu lomba  antar siswa. Lomba dibagi menjadi 2 kategori, yaitu kategori A untuk kelas 1,2 dan 3. Kemudian kategori B untuk kelas 4,5,dan 6. Adapun lomba yang diadakan berupa lomba perorangan maupun kelompok. Setiap kelas berhak memilih …

Drumband “Gita Surya Bahana” MIM Kauman Wiradesa Dipercaya Iringi Upacara Peringatan HUT Ke 78 RI Kecamatan Wiradesa

Pada hari Kamis, 17 Agustus 2023, Upacara Peringatan HUT Ke 78 RI Kecamatan Wiradesa berlangsung khidmat. Drumband Gita Surya Bahana MIM Kauman Wiradesa sebagai pengiring upacara pengibaran sukses menjalankan perannya. Upacara diadakan di Lapangan Desa Kemplong Kecamatan Wiradesa. Upacara diikuti oleh Guru, Siswa, pegawai, kepala Instansi, dan pejabat struktural Kecamatan Wiradesa. Adapun jumlah peserta drumband …

Matsama Ceria, Kembali Belajar Dengan Bahagia

Matsama atau masa ta’aruf siswa madrasah merupakan kegiatan pengenalan lingkungan madrasah pada awal tahun ajaran baru 2023/2024 di tingkat MI. MIM Kauman menyelenggarakan matsama selama tiga hari berturut-turut mulai Senin tanggal 17 Juli 2023, Selasa dan Kamis tanggal 18 dan 20 Juli 2023. Kegiatan matsama diikuti oleh semua siswa kelas 1 sampai dengan 6 dengan …

Perbaqu Ke X MIM Kauman Seru Di Lapangan Waru

Sabtu, 1 Juli 2023 MI Muhammadiyah Kauman Wiradesa mempunyai hajat besar yang diselenggarakan rutin tiap tahunnya. Ya, Perbaqu namanya. Perkemahan Bhakti Qurban. Tahun ini merupakan tahun yang ke 10 HW (Hisbul Wathan) MIM Kauman melaksanakan perkemahan dan latihan qurban. Perbaqu kali ini dilaksanakan di lapangan Waru Kidul Desa Waru Kidul Kecamatan Wiradesa. Du awali dengan …